Mulai Terkuak Kerangka Timnas Indonesia Bersama Patrick Kluivert: Ada Sosok Pemain Baru yang Merapat

Mulai Terkuak Kerangka Timnas Indonesia Bersama Patrick Kluivert: Ada Sosok Pemain Baru yang Merapat
Mulai Terkuak Kerangka Timnas Indonesia Bersama Patrick Kluivert: Ada Sosok Pemain Baru yang Merapat

"Jadi yang pergi ke Australia itu adalah tim ofisial timnas Indonesia," jelas Sumardji.

"Pada tanggal 16 Maret 2025, saya, tim pelatih, dan pemain yang bermain di Liga 1 akan berangkat ke sana," katanya.

Seperti yang diketahui, pertandingan melawan Australia dan Bahrain sangat penting untuk menentukan nasib tim nasional Indonesia lolos ke Piala Dunia 2026.

Pada saat ini, tim nasional Indonesia berada di peringkat ketiga di Grup C dengan total poin 6.

Patrick Kluivert sendiri sebelumnya menargetkan empat poin dari pertandingan melawan Australia dan Bahrain.

Rinciannya adalah mendapatkan hasil seri di Stadion Australia, dan menang atas Bahrain di kandang.

(TribunJakarta.Bolasport)

Silakan pastikan Tribunners telah menginstal aplikasi WhatsApp ya

Editor : Buliran News
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini