Media Malaysia Terpana, Kemunculan Alwi Farhan dan Hu Zhe An Bangkitkan Memori Rivalitas Taufik Hidayat vs Lin Dan

Media Malaysia Terpana, Kemunculan Alwi Farhan dan Hu Zhe An Bangkitkan Memori Rivalitas Taufik Hidayat vs Lin Dan
Media Malaysia Terpana, Kemunculan Alwi Farhan dan Hu Zhe An Bangkitkan Memori Rivalitas Taufik Hidayat vs Lin Dan

Namun mereka belum menunjukkan konsistensi yang kuat dan belum terlihat siap untuk melampaui tahap transisi ke senior.

"Leong menunjukkan kemajuan yang nyata, namun tidak menyembunyikan kenyataan bahwa Malaysia masih kekurangan pemain muda berbakat seperti Alwi dan Hu Zhe An," demikian Negeri Jiran menyoroti.

Justin Hoh dan Eugene Ewe memang memiliki bakat, tapi mereka masih perlu berusaha lebih keras untuk menempuh langkah maju (memotong kesenjangan).

Satu-satunya kabar baik Malaysia saat ini adalah kembalinya Ng Tze Yong yang telah lama tidak hadir. Ng sebenarnya telah lama diperkirakan akan menjadi pendamping Lee Zii Jia.

Dia mengalami cedera tulang belakang dan diperkirakan akan kembali setelah All England Open 2025 bulan Maret.

Baca Juga:

Editor : Buliran News
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini