ESPN Nobatkan Pep Guardiola Sebagai Pelatih Terbaik Eropa Tahun 2024

ESPN Nobatkan Pep Guardiola Sebagai Pelatih Terbaik Eropa Tahun 2024
ESPN Nobatkan Pep Guardiola Sebagai Pelatih Terbaik Eropa Tahun 2024

ESPN telah menyusun daftar 50 pelatih terbaik di Eropa pada 2024.Daftar itu disusun lewat kriteria yang ketat dan melibatkan banyak pakar, termasuk para pelatih pelatih dan direktur olahraga.

Kriteria yang dipakai untuk menentukan ranking adalah kemampuan, gaya, manajemen SDM, komunikasi, prestasi, dan faktor X.Hanya pelatih yang bekerja minimal satu musim penuh (2023/2024) yang masuk dalam daftar. Lalu, pelatih tim nasional tidak dihitung.

Erik ten Hag hanya ada di posisi ke-34 dalam daftar. Stefano Pioli berada di peringkat ke-19.Lantas, siapa saja yang masuk dalam daftar 12 Besar pelatih terbaik versi ESPN? Berikut daftarnya:

12. Thomas TuchelKlub saat ini: -

Usia: 50 tahunNegara asal: Jerman

Total nilai: 68/100Agak janggal melihat Tuchel masuk dalam daftar ini. Sebab, di tangan Tuchel, Bayern Munchen gagal meraih gelar juara musim 2023/2024.

Bayern untuk pertama kalinya gagal juara Bundesliga sejak musim 2011/2012 lalu.Meski gagal di Bayern, Tuchel sempat dikaitkan dengan posisi pelatih Manchester United dan Timnas Inggris.

Bukti bahwa dia punya kualitas tersendiri sebagai manajer top Eropa.11. Thiago Motta

Klub saat ini: JuventusUsia: 42 tahun

Negara asal: ItaliaTotal nilai: 69/10

Editor : Buliran News
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini