10. Medistra Hospital
Dengan motto “Smiling, Service and Care”, Medistra Hospital telah beroperasi sejak tanggal 28 November 1991 silam.RS umum ini menyediakan layanan poliklinik spesialis, medical check up, farmasi serta sejumlah klinik khusus. Di antaranya ialah Sleep & Snoring Clinic, Klinik Cantik, Urologi, Onkologi, Perawatan Luka, Hematologi, dan lainnya.
Berada di peringkat 10 besar rumah sakit terbaik di Indonesia, namun dijajaran rumagh sakit terbaik dunia versi Webometrics Hospital, Medistra Hospital masih berada di peringkat 9.035 dunia.Alamat: Jl. Gatot Subroto No. Kav 59, RT 1/ RW 4, Kuningan Timur, Setiabudi, Jakarta Selatan, 12950.
Telepon: 021 5210200.Editor : Buliran News