Sepasang bola mata lainnya, yang mungkin anda lihat bagaikan warna laut. Bola mata yang dimiliki anak ini terlihat seperti tidak nyata, tetapi sebenarnya ia telah memiliki warna bola mata ini sejak lahir.14. Tulus
Sepasang bola mata yang dimiliki bocah ini terlihat berbeda dari kebanyakan orang. Anda akan melihat bola mata ini berubah warna ketika anda melihatnya melalui sudut tertentu. Pada saat yang bersamaan, bola mata ini terlihat sangat imut dan tidak bersalah. Dipadu dengan warna rambut merah terang dan pipi yang merona kemerahan, ia tampak seperti boneka hidup.
15. Kakak Beradik
Kakak- Beradik ini memiliki sepasang bola mata yang sangat indah. Memiliki bola mata yang sangat mirip sejak kecil, kedua nya tumbuh dan tetap memiliki bola mata yang sangat indah hingga mereka dewasa.16. Apakah Anda Dapat Merasakannya?
Warna dari bola mata wanita ini sangat unik. Warna kedua bola mata wanita ini didapatkannya sejak lahir. Warna gradasi hijau gelap-kuning tersebut sangat kontras dengan warna kulitnya, membuat matanya terlihat jauh labih indah semakin lama anda menatapnya.

Mila Kunis memiliki sepasang bola mata paling indah di Hollywood. Bukan hanya itu, jika anda memandangi matanya dari berbagai kondisi, anda dapat melihat bahwa bola matanya terlihat berbeda.18. Mata Biru yang Indah
Anak perempuan ini tampak memiliki mata biru yang sangat indah, dengan warnanya yang sulit untuk dideskripsikan. Bukan hanya itu, tatapannya juga sangat menghanyutkan dan sangat sulit dipercaya bahwa mata seperti ini benar-benar ada.
19. Berbeda Warna
Pria ini memiliki keunikan pada bagian bola matanya. Kedua bola mata pria ini memiliki warna yang berbeda. Dipercaya bahwa hanya ada satu dari satu miliar orang di dunia yang memiliki warna bola mata yang berbeda.