Mencari mobil tua dan klasik dari taun 1980-an, rasnya tidak tepat jika tak memasukan Mitsubishi Lancer SL ke dalam daftar rekomendasi. Walau punya kubikasi mesin cukup tinggi yakni 1.400 cc, mobil ini tetap irit bbm.Bahkan dieranya, Mitsubishi Lancer SL menjadi trend pasar begitu mengesankan. Mengingat mobil ini hadir membawa transmisi manual dengan 5 kecepatan. Kesan tegas dan gagah benar-benar terasa pada bagian desainnya.
BMW 325 E3
Mobil yang hadir dan jaya pada tahun 1982 sampai 1994 bernama BMW 325 E3. Masih benar-benar menjadi salah satu citra yang cukup populer dikalangan masyarakat Indonesia sampai dengan saat ini.Apalagi, mobil BMW 325 E30 juga menjadi ikon film Catatan Si Boy yang menjadi film paling populer pada zamannya. Penggunaan mesin berteknlogi canggih pada zamannya tersebut menjadikan mobil BMW 325 E30 termasuk dalam salah satu sedan paling irit bbm.
Datsun SSS
Kendaraan roda empat lain termasuk dalam deretan mobil tahun 80an yang irit bbm berikutnya adalah Datsun SSS. Merupakan produk dari pabrikan asal Jepang, Datsun SSS merupakan mobil dengan pemilik kelas atas diera 1980-an.Walau terkesan simple dan juga kecil, akan tetapi berbagai macam teknologi canggih dieranya menjadi hal yang membuat Datsun SSS begitu banyak dirilik. Salah satunya teknologi mesin berkubikasi 1.6 liter yang cukup irit bbm.
Toyota Starlet XL
Toyota Carina GT-TR
Walau terdengar asing di telinga masyarakat milenial, mobil tahun 80an yang irit bbm satu ini masih begitu populer. Terutama dikalangan para pecinta mobil klasik.
Hal tersebut dikarenakan Carina GT-TR tak hanya memiliki tampilan desain begitu simple tetapi juga karena bekalan mesinnya. Mobil generasi ketiga yang lahir pada tahun 1981-an ini punya mesin turbo DOHC berkapasitas 1.770 cc.Toyota Corolla Sprinter
Editor : Buliran News