Mungkinkah Covid-19 "Memperpanjang" PPKM Darurat

Mungkinkah Covid-19 "Memperpanjang" PPKM Darurat
Mungkinkah Covid-19 "Memperpanjang" PPKM Darurat

Luhut mengeklaim pandemi Covid-19 di Indonesia saat ini dapat dikendalikan. Dia menolak anggapan yang menyebutkan pandemi tidak terkendali.Namun di sisi lain, menurut Luhut, pemerintah mulai menjalankan apa yang disebutnya sebagai 'skenario terburuk' untuk mengatasi lonjakan Covid-19.

Skenario itu disebutnya antara lain ditandai penambahan fasilitas layanan kesehatan, penyediaan obat-obatan, hingga pemenuhan kebutuhan oksigen."Penambahan tempat tidur di Jakarta dengan worst case scenario, saya kira berjalan terus. Dan juga di Jawa Barat, Bandung, di Semarang, sampai di Jawa Timur dan Bali," kata Luhut dalam jumpa pers daring, Senin (12/07).(*/bbc)

Editor : Buliran News
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini