Terdapat satu alasan menarik mengapa Google Pixel 6 jadi salah satu alternatif terbaik untuk seri Samsung Galaxy S22. Selain karena build-quality yang juara, chipset Tensor yang menjadi “otak” dari Pixel 6, dibuat oleh Samsung dan menggunakan beberapa teknologi dari Samsung (salah satunya modem).Bersama dengan chipset berfabrikasi 5nm itu, Pixel 6 juga mengemas RAM 8GB, penyimpanan 128/256GB dan baterai 4,614mAh dengan fast-charging 30W. Untuk layar, AMOLED dipilih sebagai panel dari layarnya yang berukuran 6,4 inci dan beresolusi FHD , yang juga didukung oleh refresh rate 90Hz dan fitur seperti HDR10 .
6. Samsung Galaxy S21 FE - Rp8,9 juta
Setelah berbulan-bulan ditunda, Samsung Galaxy S21 FE akhirnya dirilis awal tahun ini dan dengan cepat menarik perhatian banyak orang terutama untuk harganya. HP ini merupakan varian ekstra dari lini Galaxy S21 dengan nilai jual utama di harga yang relatif terjangkau, namun tidak mengorbankan spesifikasi atau fitur.Galaxy S21 FE dipersenjatai oleh Exynos 2100/Snapdragon 888, bersama dengan RAM 6/8GB, penyimpanan 128/256GB dan baterai 4,500mAh dengan fast-charging 25W. Layar 6,4 inci-nya terbilang solid, dengan panel Dynamic AMOLED 2X, resolusi FHD , refresh rate 120Hz dan proteksi Gorilla Glass Virus.
7. OnePlus 10 Pro - Rp10,7 juta
Editor : Buliran News