[caption id="attachment_17545" align="alignnone" width="478"] ISUZU RODEO[/caption][caption id="attachment_17546" align="alignleft" width="483"]
HONDA PASSPORT[/caption]
Saat model truk 'compact' berbasis SUV naik daun di tahun '90-an, Honda sepakat untuk menjual truk 'compact' SUV Rodeo milik Isuzu, dan melabelinya dengan Honda Passport. Isuzu Rodeo dan Honda Passport adalah identik, hanya berbeda label.Walau kemudian Honda tak melanjutkan produksi Passport di tahun 2002 karena penjualan yang sangat minim.
11. Saab 9-7 dan Chevrolet Trailblazer[caption id="attachment_17547" align="alignnone" width="527"] SAAB 9 - 7 X[/caption]
[caption id="attachment_17548" align="alignnone" width="546"] CHEVROLET TRABLAZER[/caption]Para pengamat mempelajari kematian dari Saab, sebagai inovator di sektor keamanan, emisi, performa dan gaya. Salah satu kesimpulan yang mereka ambil adalah dari gagalnya penjualan Chevrolet TrailBlazer yang dilabeli merek Saab.
Akan sangat susah untuk meng-upgrade bahan-bahan interior dan memodifikasi Saab 9-7x, dengan mengambil bagian-bagian dari Chevy, GMC Envoy, Oldsmobile Bravada, Buick Rainier, dan Isuzu Ascender. Baik itu mengganti label saja, atau menggunakan produk yang persis sama. Para pembeli tak akan terkecoh oleh hal itu.12. Buick Regal dan Opel Insignia
[caption id="attachment_17549" align="alignnone" width="504"] BUICK REGAL[/caption]