Rating 4.6/5 (Google Play)4. Riptide GP: Renegade
Buat kamu yang perhatian banget dengan urusan grafis, Riptide GP: Renegade bisa dibilang konsisten dalam menyajikan game yang adiktif dengan grafis memukau. Di game balap mobil offline ini kamu bakal beradu balap menggunakan jet ski dan harus menjadi yang tercepat dari lawan.Riptide GP: Renegade menyediakan tiga mode utama, yakni offline, online multiplayer, dan local multiplayer.
Dalam mode local multiplayer, kamu bisa bermain dengan maksimal empat orang dalam sebuah HP Android. Namun tentunya, kamu perlu mempersiapkan kontroler tambahan ya!
Detail Riptide GP: RenegadeDeveloper Vector Unit
OS Minimal Android 4.1 ke atasUkuran Bervariasi berdasarkan perangkat
Download 100.000 ke atasGenre RacingRating 4.4/5 (Google Play)Harga Rp15.000,-
5. Real Racing 3Kalau dalam urusan game balap mobil offline terbaik, judul game besutan EA ini tentu nggak boleh dilewatkan, geng! Real Racing 3 masih menjadi game balap paling realistis dalam daftar ini dengan elemen-elemen yang mirip seperti di dunia nyata.
Di sini kamu bisa menemukan lebih dari 100 mobil dari berbagai produsen dengan trek balap yang terinspirasi dari trek balap sungguhan.Kalau kamu bercita-cita menjadi seorang pembalap sejati, Real Racing 3 menjadi salah satu game yang tidak boleh kamu lewatkan. Yang lebih menariknya lagi, ada Real Racing 3 MOD APK yang bisa membuat permainanmu lebih seru, lho.
Detail Real Racing 3