2. ROG Phone 5s Pro
Hp gaming terbaik berikutnya masih dari ASUS yaitu ROG Phone 5s Pro. Hp ASUS terbaru ini punya beberapa perbedaan dibanding ROG Phone 5s.Meski sama-sama menggunakan layar AMOLED 6,78 inci (2.448 x 1.080 piksel) dengan refresh rate 144Hz, tapi versi Pro ini sudah didukung fitur tambahan.
Salah satunya fitur ROG Vision rear color matrix display (color PMOLED) yang bisa menampilkan berbagai animasi menarik. Termasuk membuat animasi khusus di ROG Phone 5s Pro.
Sementara untuk prosesor masih sama yaitu menggunakan Snapdragon 888, baterai 6000 mAh, WiFi 6e hingga Air Trigger 5. Harga ROG Phone 5s Pro sendiri dibanderol Rp 18.999.000.Kriteria Spesifikasi
- OS Version Android 11
- Ukuran Layar 6.7 inch
- Screen Resolution 1080 x 2448 Pixel Editor : Buliran News