Terakhir adalah Asus A411QA yang juga masih berada di rentang harga 5 jutaan dan cocok untuk pekerjaan para guru. Laptop ini menggunakan layar 14 inci dengan resolusi HD dan sudah dilengkapi dengan webcam.
Pada prosesornya menggunakan AMD A12 9720P yang dilengkapi dengan integrated graphics dari AMD Radeon R7. Pembelian pada opsi standar sudah mendapatkan RAM berkapasitas 8GB dengan penyimpanan HDD 1TB. Anda juga mendapatkan Windows 10 Home 64bit yang termasuk dalam paket pembelian.Laptop untuk guru di bawah 10 juta
1. LENOVO IDEAPAD S145 – 14IILHarga: 8 jutaan
Spesifikasi LENOVO IDEAPAD S145 – 14IIL
- Layar: 14″ TFT LCD, LED backlight 1366 x 768 pixel, 45% NTSC Color Gamut, 220 nits brightness, anti-glare
- Prosesor: Intel Core i5-1035G4 quad-core 1.1 GHz TurboBoost 3,7GHz
- Grafis: Intel Iris Plus Graphics
- RAM: 8GB DDR4
- Penyimpanan: SSD 512GB M.2 PCIe 2280 NVMe
- Port: USB 3.1 Gen1, Port USB 2.0, Port HDMI, card reader, port combo audio
- Konektivitas: WiFi 802.11ac 1×1, Bluetooth 5.0
- Dimensi: 327.1 mm x 241 mm x 19.9 mm
- Baterai: 3 Cell 35WHr
- Berat: 1,6 kg
