Land Rover Range Rover ditenagai 2 mesin diesel anda 2 petrol engine. Untuk yang diesel berkapasitas 2993 cc dan 4367 cc sedangkan untuk petrol memiliki 2995 cc dan 4999 cc. Tersedia juga dalam transmisi otomatis, sehingga anda mudah mengendarainya. Untuk maksimal torsi yang dapat ia raih adalah 680 nm di putaran 3500 sampai 4000 rpm.
13. Mercedes Benz G-Glass
Mobil offroad buatan Mercedes yang sampai saat ini masih mendapatkan pembaharuan adalah Benz G-Glass. Dimana model terbarunya hadir dengan fitur berteknologi canggih serta mesin tangguh. Mesinnya memakai tipe Turbo V8 4.0L yang dapat menghasilkan tenaga 416 hp serta torsi sampai 450. Semua tipe yang ada di Benz G-Glass sudah mendapatkan transmisi otomatis 7 percepatan.14. Nissan Armada
Dibanderol mulai dari harga Rp 500 jutaan, Nissan Armada dibekali mesin 5.6L Dohc 32 valve V8. Rodanya menggunakan 18 inci x 8 inci aluminium. Sedangkan untuk beberapa fitur canggihnya antara lain adalah LED low Beam, automatic emergency control dan intelligent cruise control. Sehingga mobil SUV Offroad ini bisa dikendarai dengan nyaman dan aman.
15. Toyota 4Runner TRD Pro
Chevy Colorado Z71 sudah dibekali dengan fitur canggih diantaranya Wifi Hotspot 4G LTE. Sehingga ketika anda sedang offroad di pedalaman kalimantan ataupun papua, anda masih bisa menikmati koneksitivitas internet yang cepat. Mobil ini sudah ditenagai oleh mesin yang sangat tangguh dan suspensi yang nyaman.
17. Ford F-150 Raptor
Harga mobil Ford F-150 Raptor ini memang dirancang khusus untuk jalanan yang ekstrem. Ia memiliki standar militer dimana bodinya memakai aluminium serta sistem kontrol kelas militer. Untuk mesinnya sendiri Raptor ditenagai mesin twin turbo intercooled DOHC 24 Valve 3.5L Ecoboost yang membuatnya mampu menghasilkan tenaga maksimal dan konsumsi bahan bakarnya tidak terlalu boros.18. Jeep Everest
Mobil Jeep ini mempunyai mesin 3,2L 5 silinder turbo diesel dengan 6 transmisi otomatis yang sudah dibuktikan sangat nyaman dan aman di jalan raya. Selain hadir dengan mesin tangguh, mobil ini juga mempunyai bagasi dan ruang penumpang yang lega. Oleh karena itulah mobil ini juga menjadi salah satu mobil keluarga para petualang.