Anda Pecinta SUV, Ini Kami Rekomendasikan yang Terbaik

Anda Pecinta SUV, Ini Kami Rekomendasikan yang Terbaik
Anda Pecinta SUV, Ini Kami Rekomendasikan yang Terbaik

Hyundai Palisade memiliki dimensi panjang 4.980 mm, lebar 1.975 mm, dan tinggi 1.750 mm. Ground clearance-nya pun cukup tinggi, yaitu 203 mm.

Di Indonesia, SUV yang satu ini ditawarkan dalam tiga varian, yaitu Prime, Signature, dan Signature AWD.Mesinnya sendiri menggunakan mesin diesel yang bisa juga kita temukan pada model Hyundai Santa Fe. Untuk harganya sendiri, ketiga varian Hyundai Palisade dibanderol dengan harga Rp788 juta hingga Rp1 miliar.

9. Kia SeltosSatu lagi merek mobil SUV dari Korea Selatan yang tidak boleh terlewat, Kia Seltos. Mobil SUV yang satu ini diketahui menawarkan kualitas dan kenyamanan berkendara yang baik, serta dibanderol dengan harga yang lebih murah dibandingkan produk mobil Hyundai.

Bukan itu saja, beragam fitur dan teknologi mutakhir juga sudah disematkan pada Seltos. Mobil ini diimpor utuh dari India dan memiliki dimensi panjang 4.315 mm, lebar 1.800 mm, serta tinggi 1.645 mm.

Kelebihan lain dari Kia Seltos ini adalah desain interiornya yang menerapkan konsep driver oriented.Selain itu, mobil ini juga dilengkapi fitur sunroof, mesin dengan turbocharger, dan fleksibilitas berkendara berkat adanya 6 pilihan mode berkendara.

Untuk harganya sendiri, Kia Seltos dibanderol dengan kisaran harga Rp300 juta hingga Rp360 jutaan.10. Suzuki XL7

Terakhir, masuk ke dalam daftar mobil SUV terbaik tahun 2021 hingga September ini ada Suzuki XL7. Di pasar otomotif, mobil ini diluncurkan untuk menjadi penantang dari Toyota Rush, Daihatsu Terios, Honda BR-V, hingga Mitsubishi Xpander Cross.

Bukan hanya memiliki bodi bongsor dengan desain maskulin, mobil SUV ini juga memiliki ground clearance yang cukup tinggi, yaitu 200 mm. Selain itu, XL7 juga menawarkan berbagai fitur unggulan, sebut saja Smart E-Mirror, rem ABS EBD, dan Electronic Stability Control (ESP).Soal harganya sendiri, mobil ini dibanderol dengan kisaran harga Rp226,55 juta hingga Rp261,7 jutaan. ***

Editor : Buliran News
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini