Disokong dengan sektor dapur pacu yang sudah memiliki prosesor AMD membuat Lenovo Notebook V145 ini dapat diandalkan untuk komputasi harian oleh pelajar maupun pekerja karena akan nyaman dibawa bekerja di bidang online.
Dengan ditenagai processor AMD A4-9125 2C 2T 2.3-2.6GHz 1MB L2, RAM 4GB serta penyompanan internal HDD 500GB dan kartu grafis AMD Radeon R3 membuat laptop 3 jutaan ini jadi salah satu yang terbaik dikelas harga ini.Selain itu Lenovo V145 A9 9425 juga dilengkapi dengan baterai yang mampu bertahan hingga 5 jam dalam satu pengisian penuh. Memiliki bobotnya seberat 1,5 kilograman sehingga membuat laptop ini cocok dibawa bekerja dalam perjalanan maupun outdoor.
Editor : Buliran News