Jangan Biarkan HP Kamu Cepat Rusak, Begini Cara Merawatnya Agar Awet!

Jangan Biarkan HP Kamu Cepat Rusak, Begini Cara Merawatnya Agar Awet!
Jangan Biarkan HP Kamu Cepat Rusak, Begini Cara Merawatnya Agar Awet!

5. Jangan Bermain Games Saat HP Sedang Mengisi DayaMain games adalah kebiasaan mayoritas anak zaman sekarang. Tak heran jika anak muda zaman sekarang menggunakan HP setiap waktu dan terkadang tanpa henti. Saat pengisian daya pun mereka tetap bermain games.

Ini harus kamu hindari, karena jika kamu melakukan pengisian daya sambil main HP, beban daya baterai akan membesar, sehingga menyebabkannya jadi lebih mudah drop. Kamu juga harus sering memfilter aplikasi apa saja yang menghabiskan RAM dan CPU dalam ponsel.

6. Gunakan Screen Protector Agar Layar HP AmanKamu kadang tidak hati-hati ketika menggunakan HP. Sampai-sampai HP mu jatuh ke lantai atau media yang bertekstur keras lainnya. Maka dari itu, kamu harus melindungi layar LCD HP dengan screen protector yang berkualitas.

Ini akan membantu melindungi HP dari benturan keras. Selain itu penggunaan screen protector juga dinilai aman dari benda-benda yang tajam. Jadi, ketika HP kamu jatuh atau terkena benda tajam, hanya akan menimbulkan goresan-goresan kecil saja.7. Gunakan Antivirus

Sistem perangkat HP mu sangat rentan terkena virus. Virus tersebut datang dari bentuk spam aplikasi seperti pesan teks ataupun lampiran email. Jadi, kamu harus membersihkan sistem perangkat HP mu dengan antivirus minimal tiga hari sekali.8. Menghapus Aplikasi Yang Tidak Penting

HP kamu pasti sering mengalami slow respons saat membuka ataupun menutup aplikasi. Ini disebabkan karena adanya beberapa aplikasi yang memakan RAM dan CPU cukup besar. Kamu harus menghapus aplikasi yang kira-kira tidak penting dan membuat performa HP menurun. ***

Editor : Buliran News
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini