Jika penyebab ghost touch pada ponsel anda karena Cpu dan Ram bekerja secara berlebihan, maka cara mengatasi layar android yang bergerak sendiri yang tepat adalah dengan mengurangi multitasking, maksudnya jangan membuka aplikasi secara berlebihan di smartphone. Karena hal tersebut dapat membuat performa ponsel jadi tidak stabil dan mengakibatkan ghost touch.Ok, demikian sedikit sharing penyebab dan cara mengatasi layar lcd smartphone gerak sendiri. ***
Editor : Buliran NewsLayar Smartphone Gerak Sendiri, Kenali Penyebab dan Cara Mengatasinya
| 60 klik
