Lakukan 10 Cara Ini, Agar Smartphone Kalian Tidak Cepat Panas

Lakukan 10 Cara Ini, Agar Smartphone Kalian Tidak Cepat Panas
Lakukan 10 Cara Ini, Agar Smartphone Kalian Tidak Cepat Panas

Beberapa aplikasi yang bisa kamu coba adalah Super Cooler-CPU, Cool Master, EaseUS Coolphone, dan sebagainya. Tertarik menggunakan aplikasi agar HP tidak cepat panas?6.Andalkan aplikasi penghapus sampah

Biasanya smartphone Android memiliki segudang file sampah yang menumpuk. Hal ini tak bisa dibiarkan karena berdampak pada dapur pacu dan RAM yang bekerja lebih berat.Makanya jangan menyepelekan file sampah. Kamu bisa melakukan pembersihan secara rutin. Ada banyak aplikasi yang bisa diandalkan untuk membersihkan sampah, salah satunya adalah Clean Master. Tak hanya itu, kamu juga dapat mengunduh aplikasi antivirus Android terbaik untuk mencegah kerusakan dalah handphone kamu.

7.Tutup aplikasi dan koneksi yang tidak digunakanSebaiknya kamu hanya mengaktifkan aplikasi atau koneksi saat digunakan saja. Misalnya saat sedang meeting kamu bisa menonaktifkan jaringan internet.

Atau kamu bisa mematikan konektivitas lain yang tidak digunakan seperti Bluetooth, GPS, NFC. Cara ini juga efektif untuk menghemat baterai.Biasanya saat membuka banyak aplikasi, pengguna Android lupa untuk menutup aplikasi yang dibuka jika sudah tidak digunakan. Hal ini bisa memberatkan kinerja HP kamu dan membuat baterai cepat panas.

8.Jangan menyalakan WiFi non stopMasih terkait dengan cara di atas, hal yang bisa kamu lakukan agar HP tidak cepat panas adalah dengan menggunakan WiFi seperlunya. Jadi jika tidak sedang menggunakan internet, sebaiknya kamu mematikan WiFi.

Karena jika tidak dimatikan, WiFi akan terus mencari jaringan secara otomatis meski di kawasan yang tidak memiliki jaringan WiFi. Hal ini akan membuat HP kamu cepat panas.9.Hapus game dan aplikasi yang memberatkan RAM

Cara ini tidak berlaku jika kamu punya smartphone dengan kapasitas RAM besar. Tapi jika smartphonemu kapasitas RAM-nya pas-pasa, misalnya 1GB, maka poin ini patut dipertimbangkan.Karena games dan aplikasi yang memberatkan RAM turut membebani sistem. Sehingga membuat HP-mu cepat panas. Mau tak mau kamu harus menghapus aplikasi atau games yang membuat HPmu jadi bekerja lebih keras.

10.Reset HP ke settingan pabrikIni merupakan langkah terakhir yang bisa kamu coba untuk mengembalikan performa HP kembali seperti awal. Jika kamu sudah mencoba tips-tips di atas, dan smartphonemu tetap cepat panas, cobalah untuk melakukan reset ke setelan pabrik.

Tentu itu akan menghapus semua aplikasi dan file yang ada di HP. Kecuali aplikasi bawaan pabrik atau yang sudah terpasang sejak awal.Itulah 10 tips agar HP tidak cepat panas yang bisa kamu coba. Tips atau cara di atas terbukti efektif membuat HP kamu lebih adem. Sudah mencoba atau mengetahui beberapa tips di atas? ***

Editor : Buliran News
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini