OTK Bacok dan Tembak Dua Pemuda di Duren Sawit

OTK Bacok dan Tembak Dua Pemuda di Duren Sawit
OTK Bacok dan Tembak Dua Pemuda di Duren Sawit

Visum ke rumah sakit, kata Rensa perlu ada surat pengantar dari Polsek Duren Sawit. Kemudian pergi ke rumah sakitnya harus diantar anggota Reskrim Polsek Duren Sawit.Setelah divisum, korban harus menjalani pemeriksaan awal mengenai kronologis kejadian. "Kita ini mau jemput korban dibawa ke Polsek untuk BAP dan buat visum di rumah sakit," terang Rensa.

Setelah laporan diterima, pihaknya akan menyelidiki kasus ini untuk menangkap pelakunya. "Kita akan lidik pelakunya, sekarang anggota sedang jemput bola," tutur dia.(*/okz)

Editor : Buliran News
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini