Sergi Roberto Gabung Como ?

SERGI Roberto diberitakan telah menyetujui kontrak dua tahun dengan klub , Como, di bursa musim panas ini.

Roberto gabung Como dengan status bebas transfer, setelah kontraknya di tak diperpanjang lagi.

Rencananya, Roberto akan segera mendarat di Italia beberapa jam mendatang. Demikian ungkap Sky Sport Italia.

Roberto dinilai punya pengalaman segudang di sebelumnya, hingga ia dianggap mumpuni untuk memperkuat lini belakang Como – yang merupakan tim promosi di .

Jebolan La Masia itu sudah 15 tahun membela Barca – termasuk tim B Barcelona, dengan koleksi tujuh gelar juara La Liga, dua trofi , dua gelar juara Antarklub dan dua trofi

Mantan kapten Barca berusia 32 tahun itupun akan segera menapaki babak baru dalam karir sepak bolanya dengan gabung Como jelang bergulirnya musim 2024/25.

Diungkapkan jurnalis Fabrizio Romano, transfer Roberto hampir rampung, di mana hanya ada beberapa dokumen saja yang harus ditandatangani.

Menariknya, keputusan untuk datangkan Robero ke Como sangat dipengaruhi oleh – manajer Como, yang mainkan peranan krusial dalam meyakinkan para petinggi untuk datangkan Roberto di musim panas ini.

Fabregas – mantan rekan satu tim Roberto di Barcelona, tahu betul mengenai kualitas dan pengalaman Roberto – yang dinilainya akan sangat bermanfaat bagi timnya.

Satu hal yang harus dicatat, meskipun ada beberapa tawaran menarik lainnya – termasuk dari beberapa klub Liga Premier, tetapi Roberto putuskan untuk lanjutkan karirnya bersama Como. (*/gbc)

Baca Juga   DKI Jakarta Masih Puncaki Klasemen Sementara PON XX, Papua & Jabar Menguntit